KETUNTASAN BELAJAR BIOLOGI DENGAN MENGGUNAKAN LKS-PBM PADA SMA NEGERI MANADO

Authors

Meike Paat
Jurusan Biologi, Universitas Negeri Manado

Keywords:

Ketuntasan Belajar, Biologi, LKS-PBM

Synopsis

Penelitian ini bertujuan ini untuk mengetahui bagaimana ketuntasan belajar Biologi dengan menggunakan LKS-PBM pada peserta didik SMA Negeri 1Manado.Penelitian Tindakan Kelas/PTK dengan subjek penelitian:peserta didk kelas X SMA Negeri-1Manado dengan jumlah peserta didik 31 orang mata pelajaran biologi tahun ajaran 2018/2019. Dilaksanakan dalam tiga siklus, setiap siklus terdiri dari empat tahapan yaitu; perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, &refleksi. Metode yang dipakai adalah deskriptif kulitatif, teknik  pengumpulan data menggunakan LKS-PBM meliputi: siklus pertama mengajarkan sub konsep mengenai fungi; Siklus ke dua mengajarkan tentang konsep keanekaragaman hayati menggunakan LKS-PBM. Siklus ke tiga guru sebagai peneliti kembali mengajarkan sub konsep nilai-nilai keanekaragaman hayati khas Indonesia (biodiversitas), dengan menggunakan LKS-PBM.Hasil penelitian pada siklus pertama nilai rata-rata 5,74, dimana terdapat 20 orang siswa yang belum tuntas belajar.Berdasarkan ketentuan penilaian departemen Pendidikan Nasional maka hasil tersebut belum mencapai tuntas belajar klasikal dimana harus 7,5 keatas, maka
diteruskan kesiklus dua, nilai rata-rata 7,32 hasil inipun belum mencapai tuntas belajar klasikal di mana masih terdapat 9 orang siswa yang belum tuntas belajar. Olerh karena itu dilanjutkan lagi ke siklus tiga, nilai rata-rata 7,61 dan hanya 3 siswa yang belum tuntas belajar, namun secara klasikal telah tuntas belajar di mana nilai rata-rata kelas telah lebih dari 7,5.Kesimpulkan bahwa terdapat korelasi penggunaan LKS-PBM dengan hasil belajar siswa yang dinyatakan pada peningkatan hasil belajar siswa yang signifikan.

References

Amir, Taufiq M. Inovasi Pendidikan Melalui Problem Based Learning Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2009.

Armyana, Ida Bagus Putu. 2006. Perencanaan dan Desai Model-Model Pembelajaran. Singaraja. Jurusan Pendidikan Biologi. FMIPA UNDIKA.

Barbara B. seels & Richey C. Instructional Technologi: The Definision and Domain of the Field. Wasington DC: AEC. 1994.

Barrett T & Cashman D. A. Prractitioners’ Guide to Inquiry and Problem Based Learning. Dublin: UCD Teaching and Learning.

Bates A.W. Technology Opening Learning and Distantanceeduktion London: Routlege The Delfin, ision and Domain. 2008.

Isnaningsih & Bimo D. S. Penerapan Lembar Kegiatan Siswa (LKS) Discovery Berorientasi keterampilan Proses sains untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia, 2(2): 136-141.

Jonassen, D.A. Learning to Solve Problems, A Handbook for Designing Problem Solving Learning Environments, Routledge. New York: Routledge, 2011.

Kawuwung. F.R. dan Meike Paat. Analisis Angket Taggapan Siswa Terhadap Implementasi Perangkat Pembelajaran Biologi SMA

Kabupaten Minahasa Utara. Proseding Seminar Nasional Pendidikan Biologi Kepulauan Aula Banua, Ternate, 1820. E-ISSN 2623-2146 1 September 2018.

Ozmen, H & Yidirin N. effect of Work Sheet on Student’s Success: Acid and Based Sample. Jurnal of Turkish ScienceEducation 2(2): 1013. Tersedia di http://www.tused/tusedv2i2s4.

Paat Meike, Marentek A, Pelenkahu N. Problem-Based Instructional Development Model At Senior High School In Manado, North Sulawesi, Indonesia. Journal of Advanced Research in English and Education Volume 3, Issue, Pg. No. 15-24,4 (ISSN: 2456-4370). 2018.

Paat Meike, Femmy Roosje Kawuwung. Ketuntasan Belajar IPA Biologi Menggunakan Metode Role Playing di SMP Kristen Motoling. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Biologi Kepulauan Aula Banua, Ternate, 1820. E-ISSN 2623-2146 1 September 2018.

Parriska. I. S, dkk. Pengembangan Lembar Kerja Siswa Berbasis Masalah. Jurnal Pendidikan, 1(1): 75-80.

Siregar Eveline, Nara Hartini. Teori Belajar dan Pembelajaran. Ghalia Indonesia 2010.

Suryanto dkk. Lembar Kerja Siswa (LKS). Prosideng Seminar Pembekakan Guru Daerah Terluar, dan Tertinggal Yogyakarta. Universitas Negeri Yogyakarta, 2011.

Vebriyanto. Pengantar Pengajaran Model. Yogyakarta. 1985.

Downloads

Published

15 January 2020

Categories

License

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Details about this monograph

Physical Dimensions